Pada Hari Rabu 13 Mei 2015 bertempat di Ruang Sidang Utama Gedung D Lantai 2, diadakan Rapat Konsolidasi Penjadwalan kembali program pembinaan pemberdayaan bidang konstruksi tahun anggaran 2015.
...
Pada Hari Rabu 22 April 2015 Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Institut Teknologi Padang mengadakan Pelatihan Penyusunan Proposal Hibah Pengabdian Masyarakat DIKTI untuk Dosen ITP dengan Narasumber Prof.Dr.Ir.Khasrad,M.Si (Reviewer Hibah Pengabdian Masyarakat DIKTI) di Aula Gedung D Lantai 2.
...
Pada Hari Rabu dan Kamis Tanggal 27-28 Agustus 2014 Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Padang mengadakan Seminar Nasional dengan Topik “STRATEGI PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR DALAM RANGKA MENYONgSONG PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA 2025” yang dibuka oleh Gubernur Sumatera Barat Dr. H. Irwan Prayitno, SPsi, MSc juga sebagai Keynote Speaker Tentang Infrastruktur di Sumatera Barat. ...
Pada Hari Senin 11 Agustus 2014, Fakultas Teknologi Industri mengadakan Workshop Blended Learning dengan Judul " Startegy and Implementation" yang diperuntukan Untuk Dosen Fakultas Teknologi Industri ...